Sewa Hyundai H1 Automatic

Sewa Mobil Hyunday H1 Murah di BaliAutomatic

Sewa Mobil Hyundai H1 Di Bali – Mobil keluarga yang mewah dan berkelas siap menemani perjalanan istimewa Anda di pulau dewata. Hadirkan sensasi Bali tour eksklusif dengan mobil High class MPV Hyundai H1. Semua kemewahan dan kenyamanan premium bisa Anda rasakan saat berada di dalam kabin.

Harga sewa mobil untuk kelas premium tentu berbeda dengan SUV kelas atas. Di Bali Mutia Rental, kami memberikan penawaran harga sewa mobil yang lebih hemat dan kompetitif dibandingkan dengan kompetitor.

Bali Mutia Rental menyediakan jasa rental hyundai h1 untuk berbagai keperluan seperti paket tour travelling eksklusif, wedding & pre-wedding car party, outing company, hotel dan airport transfer, serta corporate business trip dan kunjungan kerja instansi pemerintah.

Gambaran Umum Sewa Hyundai H1 Bali

Anda dapat memilih untuk menyewa Hyundai H1 dengan sopir atau lepas kunci. Bali Mutia Rental memberikan pelayanan yang ramah dan tidak ribet, serta jaminan pinjaman yang mudah, yaitu dengan KTP saja.

Kapasitas 8/11 Penumpang
Setir Sendiri: IDR 550,000 / 24 Jam
Sopir & BBM IDR 1.050,000 / 10 Jam

Mobil Hyundai H1 ini umumnya akan dibanderol dengan harga sekitar Rp. 1.200.000 per 10 Jam. Namun, di Bali Mutia Rental kami menawarkan biaya sewa yang lebih murah, yaitu Rp1.050.000 per 10 Jam saja! Biaya yang termasuk adalah biaya untuk supir dan bahan bakar. Jika melebihi waktu tersebut, maka Anda akan mendapatkan biaya tambahan sesuai lamanya perpanjangan waktu dan tarif.

Keuntungan Sewa Hyundai H1 Bali

Interior Hyundai H1 Terbaru

Interior Hyundai H1 mengusung tema minimalis, sehingga tampilan dashboard enak dipandang dan simpel. Selain itu, di bagian dashboard terdapat dua laci yang bisa digunakan untuk menyimpan barang-barang penting saat bepergian.

Dilengkapi dengan teknologi AC yang bisa menjangkau hingga ke belakang. Kabin yang luas dan longgar akan membuat siapa saja yang duduk di dalamnya nyaman. Selain itu dari sisi hiburan dilengkapi dengan head unit 2 DIN yang dilengkapi dengan monitor. Jadi, bisa digunakan untuk memutar MP3, CD dan DVD. Dijamin kamu tidak akan pernah bosan selama di jalan.

Eksterior Hyundai H1 Terbaru

Saat mencari sewa mobil Hyundai H1 Bali pasti juga akan mempertimbangkan tampilan eksterior mobil. Kesan pertama melihat Hyundai H1 ini sekilas memiliki body yang mirip dengan Alphard , terlihat gagah dan kuat. Ditambah dengan sentuhan krom pada area grill radiator menambah kesan elegan.

Desain pintu sleeding akan memudahkan untuk dibuka dan tidak memakan tempat ketika menjumpai tempat parkir yang sempit. Dilengkapi dengan handlamp yang mewah dan berkarakter, membuatnya terlihat mewah dan berkelas. Selain itu, Hyundai H1 dilengkapi dengan fog lamp yang dapat menembus jalanan berkabut dan gelap.

Mesin Dan Daya Angkut Hyundai H1 Terbaru

Hyundai H1 dibekali mesin berkapasitas 2,5 liter yang mampu menghasilkan tenaga 170 tenaga pada kecepatan putaran 3.600 RPM. Handlingnya mengusung sistem Hydraulic Power Assisted serta Rank dan Pinion yang membuatnya nyaman dikendarai. Hyundai H1 baru menawarkan dua mesin, yaitu mesin bensin 2.4 MPi dan mesin diesel 2.5 CRDi e-VGT. Dilengkapi dengan turbocharger untuk sistem transmisi otomatis.

Selain itu, mobil sekelas Vellfire ini dibekali dengan teknologi hemat bahan bakar. Jadi Anda bisa menghemat biaya bahan bakar. Kabin yang luas dapat menampung hingga 8 orang. Jadi, saat Anda berlibur bersama keluarga, memilih mobil Hyundai H1 Bali adalah pilihan yang tepat.

Demikianlah ulasan tentang sewa mobil hyundai h1 di Bali semoga bermanfaat.

Menu